Dunia Perpustakaan

duniaperpustakaan.com merupakan portal seputar bidang dunia perpustakaan yang merupakan bagian dari CV Dunia Perpustakaan GROUP. Membahas informasi seputar dunia perpustakaan, mulai dari berita seputar perpustakaan, lowongan kerja untuk pustakawan, artikel, makalah, jurnal, yang terkait bidang perpustakaan, literasi, arsip, dan sejenisnya.
Toko Buku Terindah di Dunia

Inilah Toko Buku Terindah di Dunia

Dunia Perpustakaan | Toko Buku Terindah | Toko buku adalah salah satu destinasi favorit untuk teman-teman yang sangat suka membaca buku. Namun toko buku di zaman sekarang menjadi salah satu dari banyak industri yang mengalami penurunan karena perkembangan teknologi. Banyak orang yang lebih memilih membaca di handphone daripada membaca lewat …

Read More »

Keren! 5 Truk Perpustakaan Keliling ini Siap Layani Kalimantan Selatan

Dunia Perpustakaan | Perpustakaan Truk | Selama ini perpustakaan keliling di Indonesia lebih banyak dengan menggunakan mobil biasa yang di ubah menjadi perpustakaan keliling. Dalam perkembanganya, sekarang sudah bermunculan adanya perpustakaan keliling dengan menggunakan motor, becak, andong, bahkan ada juga yang menjadikan kudanya sebagai alat untuk sebarkan budaya baca. gambar: banjarmasinpost.co.id/salma …

Read More »

Jadwal Diklat Teknis Pengelolaan Perpustakaaan Inpassing 2019

Dunia Perpustakaan | Jadwal Diklat Teknis Pengelolaan Perpustakaaan Inpassing 2019 | Jadwal diklat perpustakaan nasional 2019. Secara bertahap akan kami update secara rinci melalui kategori tulisan “Jadwal Diklat Perpusnas 2019“ Jika pada sebelumnya sudah kami ulas terkait dengan “Jadwal Diklat Calon Pustakawan Tingkat Ahli Perpusnas 2019”, Kini giliran terkait dengan “Jadwal …

Read More »

Peraturan Kepala Perpusnas Nomor 2 Tahun 2017: Tentang Tata Cara Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil Dalam Jabatan Fungsional Pustakawan Melalui Penyesuaian/Inpassing

Dunia Perpustakaan | Anda pernah mendengar istilah Jabatan “Inpassing?”. Agar lebih faham dan memahami terkait dengan jabatan ini khususnya dalam profesi sebagai pustakawan, ada baiknya anda membaca dan memahami isi dari “Peraturan Kepala Perpusnas Nomor 2 Tahun 2017: Tentang Tata Cara Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil Dalam Jabatan Fungsional Pustakawan Melalui …

Read More »

Ngumpet Dimana “Buzz word” Tentang Perpustakaan di Kampus-kampus Kita?

Dunia Perpustakaan | Tulisan ini merupakan kiriman dan ditulis langsung oleh Bambang Haryanto. Anda juga bisa membaca pemikiran-pemikiran kritis beliau terkait “Karir dan Pustaka” di blog pribadinya DISINI. ilustrasi: http://canacopegdl.com “Bicara tipe mahasiswa, aku termasuk mahasiswa rantau kupu-kupu alias kuliah pulang kuliah pulang. Tidak aktif berkegiatan di kampus sebab memiliki kesibukan lain”- …

Read More »

Jadwal Diklat Calon Pustakawan Tingkat Ahli Perpusnas 2019

Dunia Perpustakaan | Jadwal Diklat Perpusnas 2019 | Jadwal Diklat Perpustakaan 2019 | Jadwal Diklat Pustakawan Ahli 2019 | Jakarta, Untuk anda para pustakawan yang sudah menunggu informasi terkait dengan jadwal diklat yang diselenggarakan Perpustakaan Nasional, secara bertahap akan kami UPDATE informasi lengkapnya melalui kolom kategori “Jadwal Diklat Perpusnas 2019“. …

Read More »
Cara Cepat Baca Buku

10 Cara Cepat Baca Buku dan Memahami Isinya

Dunia Perpustakaan | Cara Cepat Baca Buku | Saat ini terkait minat baca di Indoensia sering disebut masih rendah. Namun untuk mereka yang sudah suka baca buku, terkadang diantara mereka juga masih ada kesulitan dalam membaca buku. Permasalahan yang sering dihadapi yaitu terkait dengan cara cepat membaca buku, sekaligus cepat …

Read More »

Bandung Street Library, Perpustakaan di Jalanan yang Keren Abis!

Dunia Perpustakaan | Bandung Street Library | Bandung, Sungguh terpujilah para pemimpin dan kepala daerah yang peduli dan mendukung adanya program yang mendukung gerakan literasi di tanah air. Salah satu tokoh yang perlu kita berikan apresiasi hal tersebut diantaranya adalah Ridwan Kamil, Walikota Bandung sekaligus Gubernur terpilih Jawa Barat. Baru-baru …

Read More »

73 Tahun Merdeka, 34,19% Sekolah di Indonesia Belum Miliki Perpustakaan

Dunia Perpustakaan | Miris! kata ini masih terus harus kita suarakan untuk menggambarkan kondisi perpustakaan sekolah di Indonesia. Dalam aspek perbaikan tentunya kita tetap memberikan apresiasi kepada pihak-pihak yang ikut terlibat aktif dalam meningkatkan perbaikan di bidang perpustakaan ini. Namun kita tidak boleh berpuas diri, karena faktanya berdasarkan data terbaru …

Read More »