Dunia Perpustakaan | Refleksi Peringatan Hari Buku Sedunia | Minggu ini (4/2022) umat Islam diingatkan pada suatu peristiwa besar dalam sejarah perkembangan Islam. Peristiwa itu adalah Nuzulul Qur’an, yaitu peristiwa turunnya al-Qur’an. Setiap tanggal 17 Ramadhan, kita umat Islam selalu merayakan satu peristiwa besar yang pernah terjadi dalam sejarah perkembangan …
Read More »Rhoni Rodin
Perpustakaan dan Pandemi Covid-19
Dunia Perpustakaan | Perpustakaan dan Pandemi Covid-19 | Coronavirus Disease 19 atau Covid-19, menurut informasi yang banyak diberitakan media online, pertama kali bermula di sebuah pasar tradisional di Wuhan, Ibu Kota Provinsi Hubei, China. Virus baru ini serupa dengan SARS dan MERS yang juga sempat mewabah di beberapa negara, namun …
Read More »Penguatan Peran Perpustakaan Perguruan Tinggi
Dunia Perpustakaan | Perpustakaan Perguruan Tinggi memegang peranan yang sangat penting dalam mendukung seluruh kegiatan sivitas akademika di Perguruan Tinggi. Mutu koleksi dan layanan perpustakaan dapat meningkatkan citra bagi Perguruan Tinggi. Perpustakaan, idealnya memberikan citra positif bagi Perguruan Tinggi di mana perpustakaan itu bernaung. Oleh karena itu, menurut Supriyanto (2012: …
Read More »Revitalisasi Peran Perpustakaan Sekolah di Era Sekarang
Dunia Perpustakaan | Artikel Perpustakaan | Perpustakaan Sekolah | Anda tentunya masih ingat tentang 6 fungsi perpustakaan secara umum yaitu funsi pendidikan, penelitian, pelestarian, informasi, dan rekreasi para pemustaka. Demikian juga peran perpustakaan sekolah juga memiliki peran yang sama, yang sekaligus memposisikan perpustakaan sekolah sebagai jantungnya pendidikan di sekolah. Dengan perkembangan …
Read More »Komunikasi Ilmiah dan Peran Perpustakaan Perguruan Tinggi
Dunia Perpustakaan | Artikel Perpustakaan | Perpustakaan Perguruan Tinggi sebagai media penyebaran informasi menjadi penting dan sentral dalam pengelolaan publikasi ilmiah. Perpustakaan menjadi media penghubung antara penulis dan pengguna. Dengan perannya ini, tentunya perpustakaan menempati posisi yang sangat strategis dan sentral dalam pengembangan komunikasi ilmiah di perguruan tinggi. Selama ini …
Read More »